QR Patroli Połsek Cikampek Pantau Rumah Sakit 

    QR Patroli Połsek Cikampek Pantau Rumah Sakit 

    Polres Karawang Polda Jabar-
    Aiptu Hari Putranto bersama Aipda Bambang , gelar patroli dinihari guna memastikan wilkum tetap terpantau dan kondusif , giat Patroli Prekat Polsek Cikampek dilaksanakan pada 17 Juni 2024 .

    Kegiatan patroli yang dilakukan oleh Polsek Cikampek dengan sasaran Rumah Sakit MSC Cikampek, Kecamatan Cikampek Kabupaten Karawang Wilkum Polsek Cikampek guna mencegah terjadinya C3 serta Gukantibmas lainnya di lingkungan.

    Dalam kesempatan yang sama personil patroli berikan arahan dan pesan kamtibmas kepada Warga dan Security agar tetap menjaga kondusifitas di lingkungan perumahan dan waspada terhadap C3 .

    Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono melalui Kapolsek Cikampek Kompol Aries Riyanto mengatakan giat patroli yang dilaksanakan oleh personil guna meningkatkan kondusifitas di wilayah dengan rutin patroli
    Harapannya dengan adanya patroli rutin ini , warga merasakan hadirnya polri dalam memberikan rasa aman dan nyaman warga " harap kapolsek

    Polres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Aiptu Tarjono Gatur Lalin Sore di Depan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cibuaya Laksanakan Binluh Terkait...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Irwasum Polri Instruksikan Jajaran Pertahankan Opini WTP 12 tahun Berturut-turut
    Resmikan Pataka Dipta Prakasha, Irwasum Polri: Resapi dan Jadikan Pedoman Agar Hasil Kerja Bermanfaat bagi Masyarakat
    Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional

    Ikuti Kami