Meriahkan HUT Desa Wadas ke-41, Telukjambe Telukjambe Timur Pam Acara Karnaval

    Meriahkan HUT Desa Wadas ke-41, Telukjambe Telukjambe Timur Pam Acara Karnaval

    Polres Karawang - Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH bersama jajaran monitoring Pam kegiatan Kirab Budaya (Karnaval), dalam rangka Hari Jadi Desa Wadas ke-41 Tahun, Senin (2/9/2024).

    Pasalnya, kegiatan jalan santai diprakarsai oleh Pemdes Wadas yang bertempat di Kampung Budaya Desa Wadas, Kecamatan Telukjambe Timur, Kabupaten Karawang, Jawa Barat.

    Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH melalui Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH menjelaskan, kegiatan jalan santai ini dalam rangka memperingati Hari Jadi Desa Wadas yang ke-41 tahun.

    "Kegiatan gerak jalan santai dapat berjalan dengan aman, lancar dan kondusif, " ungkap Srikandi Polri itu.

    "Kepolisian juga tak lupa mengimbau para peserta untuk tetap berhati-hati serta menjaga ketertiban, agar kegiatan jalab santai berjalan lancar, aman dan sukses, " pungkas Kapolsek.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Anggota Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas dan Warga Sholat Dzuhur...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bhabinkamtibmas Desa Pinayungan Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW
    Cooling System, Bhabinkamtibmas Desa Purwadana Sambangi Masyarakat
    Personil Polsek Klari Edukasi Nomor Layanan Polri 

    Ikuti Kami